Selama bulan Ramadhan, siapa yang puasanya ada yang bolong? Saya harap tidak ada yang bolong ya puasanya. Semoga semuanya bisa full satu bulan dalam menjalankan ibadah puasa. Karena puasa Ramadhan ini hanya dilakukan selama bulan suci Ramadhan saja. Nah, untuk menyambut hari raya Idul Fitri 1435 Hijriyah, maka kali ini saya akan berbagi kata-kata ucapan untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri 2014 ini. Kata-kata ini bisa di copas sesuka hati Anda untuk di gunakan sebagai status facebook, twitter, dan lain-lain. Atau bisa juga di kirimkan ke pacar, teman, sahabat, kakak, adik, saudara, ibu, bapak, atau calon mertua Anda.
Dan berikut adalah kata-kata ucapan dalam menyambut hari raya Idul Fitri 1435 H:
Ramadhan telah usai, namun semangat ramadhan moga selalu ada di hati. Gema takbir telah dikumandangkan. Minal aidzin wal faidzin. Maaf atas segala kesalahan baik sengaja atau tak sengaja.Jika jiwa sebening air, maka jangan keruhkan.
Jika hati seputih awan, jangan mendungkan.
Raih kemenangan dengan saling memaafkan.
Selamat Idul Fitri 1435 Hijriyah
Mari jadikan DETIK ini sebagai titik balik untuk BERUBAH.Dari waktu 00.00, ketika awan masih putih, saat air masih jernih, hati masih bersih. Manusia malah berlomba-lomba menggores noda-noda. Mari kembali ke waktu 00.00.
Walaupun salah itu pasti, tapi bagi ku minta MAAf adalah PILIHAN. Taqobollahu minna wa minkum. Tolong dimaafin ya.
Tenggelamnya surya ratapi berakhirnya Ramadhan,Taqaballahu minna wa minkum. Semoga spirit Ramadhan terus bersama kita di sebelas bulan berikutnya.
hening mencekam songsong kesucian. Taqoballallohu minna wa minkum, maaf semua khilafku, mari kita minta ampunan-Nya.
Kesalahan hati dan khilaf diri, terkadang hadir menyapa indahnya kebersamaan yang kita jalani. Selamat idul fitri. Mohon maaf lahir dan bathin.
Kalau saja di hari lalu tergores sebait kata salah atau mungkin sepenggal laku yang tak berkenan.Bila ada kata terselip dusta, ada sikap membekas lara,
aku berharap semoga di hari yang fitri ini terbuka pintu maaf bagiku. “MINAL AIDIN WALFAIDZIN”
dan langkah menoreh luka, semoga masih ada maaf tersisa.
Selamat Idul Fitri. Minal Aidin wal Faidzin.
Semoga masih jumpa Ramadhan depan.
Mata kadang salah melihat. Mulut kadang salah berucap.Mari lengkapi kemenangan dengan saling memaafkan.
Hati kadang salah menduga. Maafkan segala kekhilafan.
Mohon maaf lahir dan bathin.
Selamat hari raya Idul Fitri. Maafin ya.
Selamat Idul Fitri. Mohon keikhlasan untuk memaafkan segala kesalahan yang pernah saya lakukan.
Selamat hari raya idul fitri 1430 H.Beli es di warung bu Rima. Taruh di piring santap bersama. SMS sudah saya terima, teriring pula maksud yang sama. Minal Aidzin wal Faidzin.. Mohon maaf lahir batin.
Mohon maaf lahir dan bathin ya..
Taqobalallahu minna wa minkum
Sebelum takbir berkumandang
Sebelum ajal menjemput
Sebelum jaringan over load
Ijinkan aku memohon maaf lahir dan bathin
Kata-kata Selamat Lebaran versi Lucu
Ikan teri kesamber gledek. Idul fitri is come back.
Ada anak pelihara kate, maafin kita sekeluarga ye.
Buah jambu disayur lodeh. Kalo gak mau, ee e ee capek deh.
Ketika badai menghadang, gempa pun akan mengguncang, dan ketika petir menyambar, tsunamipun ikurt menyerang, sebelum semuanya terlambat aku ingin mengatakan sesuatu kepadamu, mohon maaf lahir dan bathin.Ya Allah ya tuhanku, maafkanlah temanku ini, karena ia telah memaafkan semua kesalahanku ini, minal aidzin wal faidzin.
Ada gadis sedang menyulam, sulamannya seindah pelangi, walaupun hanya sms ini yang saya kirim, aku terasa telah berjabat tangan denganmu, Minal aidzin walfaizin, mohon maaf lahir dan bathin.Di hari yang suci ini, sebelum ramadhan pergi dan sebelum hadil Hari raya iidul fitri, sebelum operator sibu dan sms bakal pending, sebelum semuanya terlambat, Dari hatiku yang terdalam aku mengucapkan selamat hari raya idul fitri.
Seputih bubuk putau dan sebening topi miring, teiriring salam seharum aroma ganja, dengan senyuman semanis anggur merah, tolong maafkan segala silaf dan kesalahan yang pernah aku lakukan wlaupun hanya sebesar butiran sabu sabu, selamat Hari raya iidul fitri.
Kira-kira itu yang bisa saya bagikan. Tapi sebelumnya saya selaku Admin disini juga ingin mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1435 H Mohon Maaf Lahir dan Batin.